Cara Install Chibisafe di NAT VPS

NATVPS.id – Chibisafe adalah layanan file upload self-hosted yang bersifat open-source. Chibisafe dirancang untuk mudah digunakan dengan tampilan yang intuitif, serta mendukung berbagai jenis berkas. Chibisafe juga menyediakan tautan yang dapat dibagikan untuk berbagi file dengan orang lain, dan memiliki opsi mode publik dan privat. Artikel ini membahas mengenai langkah-langkah install Chibisafe di NAT VPS … [Read more…]